Walikota Cirebon H. Nashrudin Azis Melantik 14 Pejabat Esselon 3 dan 4

    Walikota Cirebon H. Nashrudin Azis Melantik 14 Pejabat Esselon 3 dan 4

    CIREBON - Walikota Cirebon, H Nashrudin Azis, menegaskan, pihaknya sebelum mengakhiri masa jabatannya, sudah berupaya melakukan tugas serta menyiapkan perangkat dengan sebaik-baiknya. Hal tersebut dilakukan agar pengganti Walikota Cirebon, baik PLT maupun PJ yang akan menggantikannya, bisa melanjutkan tugas dengan semestinya.

    Hal itu terungkap usai Walikota Cirebon, H. Nashrudin Azis melantik 14 orang pejabat esselon 3 dan 4 dalam acara Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan, dihadiri Sekda Kota Cirebon, H. Agus Mulyadi dan dihadiri para Kadis yang digelar di ruang Adipura Kencana Balaikota Cirebon, Senin (19/6/2023).

    "Saya selaku pimpinan mengucapkan terima kasih, karena seorang pimpinan untuk menjalankan roda pemerintahan berjalan dengan baik, tentunya didukung oleh orang-orang terbaik, yang juga tidak pernah lelah untuk terus memberikan support kepada sebagai kepala daerah, " ujarnya.

    Walikota H. Nashrudin Azis, melanjutkan, pihaknya menginginkan rotasi atapun mutasi, semata-mata adalah untuk kelancaran dari tugas-tugas pemerintah.

    "Kepada yang sudah dilantik, jangan lupa untuk selalu bersyukur, karena semua yang terjadi pada diri atas kehendak Allah SWT. Subhanallah, yang dilantik dan yang diambil sumpahnya sangat lantang, ini menandakan bahwa kinerja yang akan dijalani dengan sungguh-sungguh, " terangnya. 

    H. Nashrudin Azis, mengharapkan, agar keputusan ini dapat dilaksanakan dengan baik untuk kepentingan masyarakat sebagaimana mestinya.

    kota cirebon jawa barat jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas TNI-Polri Melaksanakan Pengawalan...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Idul Adha 1444 H, Penjualan Hewan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ciptakan situasi kondusif Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon, terus tingkatkan Operasi kenalpot tidak sesuai Spesifikasi Teknis (Bising)
    Kapolsek Sedong Polresta Cirebon melaksanakan giat Jum'at Curhat, di Kantor TTP Sedong.
    Polsek Depok Gelar Patroli dan Amankan Kendaraan Jema'ah Shalat Jum'at
    Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Gelar Jum'at Curhat
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan Keamanan di Pantai Baro Gebang
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Polsek Plered Polresta Cirebon Gelar Razia Cegah Peredaran Miras
    Polresta Cirebon Gelar Syukuran HUT Satpam Ke-44 Tahun 2024
    Berikan Rasa Aman, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Minggu Kasih Dan Penagamanan Ibadah Gereja
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Wakapolresta Cirebon Pimpin Pengamanan Aksi Unras Buruh ke Kantor Bupati Cirebon
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan Keamanan di Pantai Baro Gebang
    Pantau situasi Pasca Natal dan menjelang tahun baru personil Polsek  Waled  sambangi Baledesa Cisaat.
    Polsek Plered Polresta Cirebon Gelar Razia Cegah Peredaran Miras
    Polsek Susukan lebak Laksanakan Patroli Ngabuburit Antisipasi Kejahatan
    Bhabinkamtibmas Polsek Sumber Monitoring  Pembagian Bantuan Sosial Tunai berupa beras
    Ka SPK 1 Polsek Waled Polresta Cirebon Bersama Anggota Berusaha Yang Terbaik Untuk Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat
    Kawal Ketat Pergeseran Logistik Pemilu 2024 hasil Pemungutan dan hitung suara dari masing-masing TPS ke Gudang PPS dan selanjutnya ke Gudang PPK
    Polsek Lemahabang Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas

    Ikuti Kami