Bhabinkamtibmas Menghadiri Program Ketahanan Pangan Koramil Talun

    Bhabinkamtibmas Menghadiri Program Ketahanan Pangan Koramil Talun
    KAB. CIREBON -  Bhabinkamtibmas Ds. Kepongpongan Polsek Talun Polresta Cirebon Brigadir Sandy Wisnu menghadiri kegiatan penanaman pohon sukun dan beberapa pohon lainnya yang diselenggarakan oleh Koramil Talun ( 15/11/2024 )  Kegiatan penanaman pohon ini dalam rangka mendukung program pemerintah yaitu ketahanan pangan nasional yang diharapkan dapat memberikan dampak positif kepada masyarakat.  Ini merupakan wujud sinergitas TNI-Polri dalam menjalankan program pemerintah untuk mewujudkan swasembada pangan nasional.  Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, SH., S.Ik., MH., melalui Kapolsek Talun Akp H. Suhada, SH., MH., mengatakan bahwa TNI-Polri selaku garda terdepan pemerintah, dimana diharapkan dengan adanya sinergitas ini memudahkan dalam pelaksanaan kegiatan yang ada dilapangan.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Ps. Ka SPK Polsek Waled beserta anggota...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Berkolaborasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Polsek Sedong Tingkatkan Patroli untuk Cegah Perusakan APK Pilkada 2024
    Ciptakan Situasi yang Kondusif Polsek Depok Lakukan Patroli di PPK dan Kantor Panwaslu Kecamatan
    Bhabinkamtibmas Ds. Kepongpongan Sambangi Warganya
    Beyond Trust Presisi Polri dan Cooling System Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Desa Picungpugur Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon sambangi warga.
    Personil Polsek Dukupuntang Laksanakan PH Pagi Di Pertigaan Depan SMAN 1 Dukupuntang Cirebon
    Berikan Kenyamanan Pada Malam Hari, Polsek Talun Lakukan Patroli Malam.
    Polresta Cirebon Respon Cepat Tindak Lanjuti informasi dari Video Viral Sweeping Rumah Makan Padang
    Polsek Sedong Tingkatkan Patroli untuk Cegah Perusakan APK Pilkada 2024
    Berikan Rasa Aman, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Menjelang Pagi
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polsek Susukan lebak Laksanakan Patroli Ngabuburit Antisipasi Kejahatan
    Bhabinkamtibmas Polsek Sumber Monitoring  Pembagian Bantuan Sosial Tunai berupa beras
    Ka SPK 1 Polsek Waled Polresta Cirebon Bersama Anggota Berusaha Yang Terbaik Untuk Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat
    Kawal Ketat Pergeseran Logistik Pemilu 2024 hasil Pemungutan dan hitung suara dari masing-masing TPS ke Gudang PPS dan selanjutnya ke Gudang PPK
    Polsek Lemahabang Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas

    Ikuti Kami